id_tn_l3/heb/10/08.md

1.7 KiB

Informasi Umum:

Meskipun sedikit merubah kata-katanya, pengarang mengulangi kutipan ini dari Mazmur Daud untuk menekankan.

Kurban ... persembahan ... kurban bakaran ... kurban penghapus dosa

Lihat bagaimana ini diterjemahkan dalam kitab Ibrani 10:5-6.

yang dipersembahkan

Ini dapat ditunjukkan sebagai bentuk aktif. AT: "persembahan imam-imam" (Lihat: rc://id/ta/man/translate/figs-activepassive)

lihat

"Lihat" atau "dengar" atau "beri perhatian pada apa yang akan Aku beritahu kepada kamu"

Yesus menghapuskan praktek yang pertama untuk menetapkan praktek yang kedua

Kata "praktek" di sini mengacu pada cara menebus dosa. Berhenti melakukan yang dikatakan sebagai objek yang mungkin akan ditebus. Memulai cara penebusan dosa yang kedua yang ditetapkan saat pelaksanaan. AT: "Dia memberhentikan orang-orang menghapuskan dosa dengan cara pertama untuk menghapuskan dosa dengan cara yang kedua" (Lihat: rc://id/ta/man/translate/figs-abstractnouns danrc://id/ta/man/translate/figs-metaphor)

yang pertama ... yang kedua

Kata-kata "pertama" dan "kedua" adalah nomer yang berurutan. AT: "pelaksanaan yang pertama ... pelaksanaan yang baru" (Lihat: rc://id/ta/man/translate/translate-ordinal)

kita telah dikuduskan

Ini dapat ditunjukan sebagai bentuk aktif. AT: "Allah sudah menguduskan kami atau "Allah sudah mendedikasikan kita bagi dirinya" (Lihat: rc://id/ta/man/translate/figs-activepassive)

melalui pengurbanan tubuh Yesus Kristus

Kata benda abstrak dari "pengurbanan" dapat diekspresikan dengan kata kerja "kurban" atau "berkorban." AT: "karena Yesus Kristus mempersembahkan dirinya sebagai kurban." atau karena Yesus mengubankan diriNya" (Lihat: rc://id/ta/man/translate/figs-abstractnouns)