id_tn_l3/psa/114/01.md

13 lines
846 B
Markdown

### Mazmur 114:1
# Informasi Umum:
Kesejajaran adalah hal biasa dalam puisi Ibrani (Lihat: [[rc://en/ta/man/translate/writing-poetry]] dan [[rc://en/ta/man/translate/figs-parallelism]])
# Ketika Israel keluar dari Mesir, seisi rumah Yakub dari bangsa berbahasa asing
Dua frasa ini sejajar, "Israel" dan "rumah Yakub" memiliki arti yang sama, serta "Mesir" dan "orang asing" menunjuk pada orang yang sama (Lihat: [[rc://en/ta/man/translate/figs-parallelism]])
# seisi rumah Yakub dari bangsa berbahasa asing
Kata "rumah" di sini menggambarkan keluarga atau keturunan. Kata kerja bisa ditambahkan pada frasa ini. Terjemahan lain "keturunan Yakub meninggalkan orang-orang yang berbicara dengan bahasa lain yang tidak dimengerti keturunan Yakub" (Lihat: [[rc://en/ta/man/translate/figs-metonymy]] dan [[rc://en/ta/man/translate/figs-ellipsis]])