1.8 KiB
Ayat: 30-31
Pernyataan Terkait:
Paulus menyelesaikan pembicaraannya dengan ahli pikir di Areopagus, dengan siapa dia memulai di Kisah Para Rasul 17:22.
Informasi Umum:
Di sini kata "ia" ditujukan untuk Allah.
oleh karena itu
Kata ini menandai pernyataan yang dikatakan karena apa yang dikatakan sebelumnya.
Tuhan mengabaikan masa-masa kebodohan
"Tuhan menentukan untuk tidak menghukum orang-orang pada masa-masa kebodohan"
masa-masa kebodohan
Ini ditujukan kepada masa sebelum Allah mengungkapkan dirinya melalui Yesus Kristus dan sebelum orang-orang mengetahui bagaimana mematuhi Allah dengan sungguh-sungguh.
Semua orang
Ini berarti semua orang laki-laki maupun wanita. AT: "semua orang" (Lihat: rc://en/ta/man/translate/figs-gendernotations)
ketika ia akan menghakimi dunia dalam keadilan melalui satu orang yang telah ditentukanNya
"orang yang telah ditentukan akan menghakimi dunia dalam keadilan"
Ia akan menghakimi dunia
Di sini "dunia" ditujukan untuk orang-orang. AT: " Ia akan menghakimi semua orang" (Lihat: rc://en/ta/man/translate/figs-metonymy)
dalam kebenaran
"dengan adil" atau "dengan tulus"
Allah membuktikan kepada orang ini
"Tuhan menunjukkan pilihannya kepada orang ini"
dari kematian
Dari antara orang mati. Ekspresi ini menunjukan semua orang mati yang ada di seluruh muka bumi. Untuk kembali dari antara mereka berbicara mengenai hidup kembali.