forked from WA-Catalog/id_tn
15 lines
1.4 KiB
Markdown
15 lines
1.4 KiB
Markdown
# Kesetiaan dan kebenaran akan bertemu
|
|
|
|
Kata benda abstrak "kesetiaan" dan "cinta" dikatakan seolah-olah mereka adalah orang yang bertemu. Beberapa kemungkinan arti 1) Tuhan terus-menerus mengasihi umat-umat-Nya karena janji setia-Nya dan telah melakukan apa yang dia janjikan. terjemahan lain: "Tuhan telah mencintai umat-Nya tanpa henti dan telah membuktikan jika IA layak mendapat kepercayaan umat-Nya. 2) Tuhan setia kepada umat-Nya karena IA sudah berjanji, dan umat-Nya pun juga setia kepada-Nya. Terjemahan lain: "Tuhan mencintai umat-Nya, dan mereka percaya kepada-Nya. (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-abstractnouns]] dan [[rc://id/ta/man/translate/figs-personification]])
|
|
|
|
# Telah bertemu ... saling berciuman.
|
|
|
|
Kemungkinan besar pembicara menggambarkan masa depan dimana Tuhan memakmurkan umat-Nya lagi. Terjemahan lain: "akan bertemu lagi...akan saling berciuman".
|
|
|
|
# keadilan dan damai sejahtera akan saling berciuman
|
|
|
|
Beberapa kemungkinan arti 1)orang-orang akan bertindak benar dan Tuhan akan membuat orang-orang hidup dalam damai atau 2) Tuhan akan bertindak adil dan umat-Nya akan hidup dalam damai. Keadilan dan damai sejahtera adalah kata benda abstrak yang dibicarakan seolah-olah orang yang sedang berciuman. (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-abstractnouns]] dan [[rc://id/ta/man/translate/figs-personification]])
|
|
|
|
# saling berciuman
|
|
|
|
Ini adalah cara umum bagi teman untuk saling menyapa |