forked from WA-Catalog/id_tn
27 lines
1.3 KiB
Markdown
27 lines
1.3 KiB
Markdown
# Anggur adalah pencemooh, minuman keras adalah pembuat ribut
|
|
|
|
Kedua kalimat tersebut pada dasarnya memiliki arti yang sama dan mereka digabungkan untuk memberikan penekanan tentang bahaya jika terlau banyak meminum alkohol, (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-parallelism]])
|
|
|
|
# Anggur adalah pencemooh
|
|
|
|
Kata "anggur" di sini mengacu pada seseorang yang telah mabuk dengan anggur. Terjemahan lain: "Seseorang yang telah mabuk dengan anggur mencemooh" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metonymy]])
|
|
|
|
# minuman keras adalah pembuat ribut
|
|
|
|
Kata "minuman keras" di sini mengacu pada seseorang yang telah mabuk dengan minuman keras. Terjemahan lain: "Seseorang yang telah mabuk dengan minuman keras memulai perkelahian" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metonymy]])
|
|
|
|
# pembuat ribut
|
|
|
|
Seseorang yang berkelahi dan membuat keributan/kerusuhan, biasanya di tempat umum.
|
|
|
|
# siapa saja yang disesatkan olehnya tidak bijaksana
|
|
|
|
Kalimat ini bisa dinyatakan dalam bentuk aktif. Terjemahan lain: "siapa pun yang mabuk sampai mereka tidak bisa berpikir dengan baik" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-activepassive]])
|
|
|
|
# olehnya
|
|
|
|
"nya" di sini mengacu kepada minuman beralkohol
|
|
|
|
# tidak bijaksana
|
|
|
|
Maksudnya adalah arti yang bertolak belakang dengan "bijaksana" yaitu "bodoh." Terjemahan lain: "adalah bodoh" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-litotes]]) |