2019-11-25 21:13:57 -07:00

447 B

Badai datang dari biliknya di selatan dan hawa dingin dari angin yang berhembus di utara

Di Israel, angin badai bertiup dari selatan dan cuaca dingin mendekat dari utara. (Lihat:  rc://id/ta/man/translate/figs-explicit)

Badai datang dari biliknya di selatan

Elihu berbicara tentang badai yang bertiup dari selatan seolah-olah badai memiliki tempat di mana ia tinggal sampai tiba. (Lihat: rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor)