id_tn_l3/ezk/22/30.md

15 lines
1.0 KiB
Markdown

# Informasi umum
TUHAN membandingkan pemimpin Israel dengan tembok dan diri-Nya dengan pasukan yang menyerang. (lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor]])
# seseorang di antara mereka yang akan membangun tembok
Seseorang yang mengambil tanggung jawab untuk berdoa bagi orang-orang dan memimpin mereka menuju pertobatan dikatakan seolah-olah membangun tembok untuk berlindung dari TUHAN. Terjememahan lain: "orang dari mereka akan bertindak seperti membangun tembok" (lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor]])
# berdiri di celah di hadapan-Ku
"celah" merujuk pada jarak di tembok. Orang melindungi orang-orang di hadapan TUHAN dikatakan seolah-olah dia pejuang yang berdiri di celah tembok untuk melindungi kota. (lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor]])
# demi negeri itu, sehingga Aku tidak perlu menghancurkannya
Disini "negeri" merujuk pada orang yang tinggal di tempat itu. Terjemahan lain: "demi orang-orang itu, sehingga Aku tidak perlu menghancurkan mereka" (lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metonymy]])