id_tn_l3/isa/47/14.md

15 lines
988 B
Markdown

# Pernyataan terkait:
TUHAN terus menerus berbicara kepada Babel tentang kejatuhannya seolah-olah ia adalah seorang ratu yang dipermalukan. (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor]] and [[rc://id/ta/man/translate/figs-personification]])
# mereka akan menjadi seperti jerami. api akan membakar mereka
TUHAN membandingkan tukang sulap dan tukang sihir dengan jerami yang mudah terbakar oleh api. Ini berarti TUHAN akan menghancurkan mereka dengan mudah seperti api membakar jerami, dan mereka tidak berdaya untuk menyelamatkan Babel. (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-simile]])
# kuasa nyala api
Kata "kuasa" di sini mengambarkan kekuatan. Terjemahan lain: "kekuatan dari nyala api" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metonymy]])
# Tidak akan ada bara untuk menghangatkan diri dan tidak ada api untuk mereka berdiang
TUHAN menegaskan bahwa ini adalah api yang merusak dengan menyatakan bahwa ini bukanlah sesuatu yang digunakan menghangatkan diri mereka sendiri