id_tn_l3/act/09/31.md

45 lines
1.8 KiB
Markdown
Raw Normal View History

2019-01-21 08:28:31 +00:00
# Pernyataan terkait:
Di ayat 32, cerita bergeser dari Saulus ke bagian cerita yang baru tentang Petrus.
# Informasi umum:
Ayat 31 adalah sebuah pernyataan yang memberitahukan tentang pertumbuhan jemaat.
# Jemaat di seluruh Yudea, Galilea dan Samaria
Ini adalah penggunaan pertama dalam bentuk tunggal "jemaat" yang ditujukan kepada lebih dari satu jemaat lokal. Disini hal itu ditujukan kepada semua orang percaya dalam seluruh kelompok di seluruh Israel.
# Memperoleh damai
"hidup secara damai." hal tersebut berarti penganiayaan yang diawali dengan pembunuhan Stefanus telah selesai.
# Bertumbuh 
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Pemrakarsanya adalah kebaikan Allah atau Roh Kudus. Ini bisa dinyatakan dalam bentuk aktif. AT: "Tuhan menolong mereka bertumbuh" atau "Roh Kudus menumbuhkan mereka." (lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-activepassive]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# Hidup dalam takut akan Tuhan
2019-11-26 04:13:57 +00:00
"berjalan" disini adalah ungkapan yang berarti "hidup" AT: "hidup dalam ketaatan kepada Tuhan" atau "terus menerus menghormati Tuhan." (lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-idiom]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# Dalam penghiburan Roh Kudus
"dengan Roh Kudus yang menguatkan dan mendorong mereka"
2019-12-09 15:58:05 +00:00
# Pada suatu waktu
2019-01-21 08:28:31 +00:00
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Frasa ini digunakan untuk menandai sebuah bagian baru dari cerita .(lihat: [[rc://id/ta/man/translate/writing-newevent]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
2019-12-09 15:58:05 +00:00
# Mengelilingi seluruh wilayah itu
2019-01-21 08:28:31 +00:00
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Ini adalah sebuah generalisasi dalam kunjungan Petrus kepada oran-orang percaya di banyak tempat di daerah Yudea, Galilea dan Samaria.(lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-hyperbole]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# Dia berjalan turun
Ungkapan "berjalan turun" digunakan karena Lida lebih rendah ketinggiannya dibanding tempat-tempat lain dimana ia berpergian.
# Lida
Lida adalah sebuah kota yang berjarak 18 kilometer ke arah tenggara dari Yope. Kota ini disebut Lod dalam perjanjian lama dan di Israel modern.