id_tn_l3/pro/12/12.md

3 lines
176 B
Markdown

# buah
Ini menunjuk pada perbuatan atau pikiran seseorang. Seperti halnya buah menunjukkan pohonnya, demikian pula kata-kata dan tindakan seseorang menunjukkan kepribadiannya.