id_tn_l3/rom/09/17.md

40 lines
1.3 KiB
Markdown
Raw Normal View History

2019-01-21 08:28:31 +00:00
### Ayat 17 - 18
# Sebab kitab suci berkata
Di sini kitab suci diwujudkan seolah-olah Allah berkata kepada Firaun. AT: "kitab suci mencatat apa yang Allah katakan" (Lihat: [[rc://en/ta/man/translate/figs-personification]])
# Aku... ku  
Tuhan menunjuk dirinya sendiri.
# Kamu
Bentuk tunggal (Lihat: [[rc://en/ta/man/translate/figs-you]])
# Aku mengangkatmu
"Mengangkat" di sini adalah sebuah ungkapan untuk "Menetapkan." AT: "Aku membuat engkau berkuasa" (Lihat: [[rc://en/ta/man/translate/figs-idiom]])
# supaya nama-Ku dimasyurkan diseluruh bumi
Anda dapat menerjemahkan ini dalam bentuk aktif. AT: "Bahwa orang-orang akan memberitakan nama-Ku diseluruh bumi"  (Lihat: [[rc://en/ta/man/translate/figs-activepassive]] dan [[rc://en/ta/man/translate/figs-hyperbole]])
# nama-Ku
ini adalah ungkapan yang ditujukan kepada Allah dari segala makhluk hidup. AT "siapa saya" atau "untuk reputasinya" AT 'sungguh besar saya "(Lihat: [[rc://en/ta/man/translate/figs-metonymy]])
## seluruh dunia 
dimanapun ada orang-orang 
## kepada siapapun yang dikehendakiNya, Ia menegarkan hati
Allah akan menegarkan hati siapapun yang Ia kehendaki.
##### Kata-kata Terjemahan
* [[rc://en/tw/dict/bible/kt/wordofgod]]
* [[rc://en/tw/dict/bible/names/pharaoh]]
* [[rc://en/tw/dict/bible/kt/power]]
* [[rc://en/tw/dict/bible/other/proclaim]]