Di sini takhta Israel mengacu sebagai “takhta TUHAN” untuk menekankan bahwa bangsa Israel adalah umat TUHAN. Duduk di takhta menggambarkan memerintah sebagai raja. TA: “Kemudian, Salomo duduk di atas takhta menggantikan ayahnya sebagai raja yang memerintah umat TUHAN”(Lihat:[[rc://id/ta/man/translate/figs-metonymy]])