Dalam Perjanjian Lama, minyak urapan dicurahkan kepada seseorang ketika dia diberikan kekuasaan dan otoritas untuk melakukan pekerjaan khusus. Yesus menggunakan gambaran ini untuk mengacu pada Roh Kudus yang ada di dalamNya untuk mempersiapkanNya bagi pekerjaan ini. AT: "Roh Kudus ada atasKu untuk memperkuat Aku" atau "Roh Kudus memberiKu kekuasaan dan otoritas" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor]])
"Kebebasan adalah ungkapan dapat melakukan sesuai dengan yang diinginkan seseorang. AT: "melakukan sesuai dengan yang diinginkan seseorang (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-idiom]])
"memberikan penglihatan bagi orang buta" atau "membuat yang buta dapat melihat kembali"
# membebaskan orang-orang yang tertindas
"membebaskan orang-orang yang diperlakukan dengan kejam"
# untuk mengabarkan bahwa tahun rahmat Tuhan
"menyampaikan kepada orang-orang bahwa Tuhan telah siap untuk memberkati umatNya" atau "mengumumkan bahwa inilah tahun yang akan Tuhan tunjukkan kebaikanNya"