id_tn_l3/isa/01/21.md

15 lines
999 B
Markdown
Raw Normal View History

2019-01-21 08:28:31 +00:00
# Informasi Umum
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Yesaya berbicara kepada orang Yehuda dalam bentuk puisi. (lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-parallelism]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# Betapa kota yang setia
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Seruan ini menunjukkan amarah dan kesedihan Yesaya atas orang Yerusalem. Terjemahan lain: "Lihat bagaimana orang Yerusalem, yang dulunya setia kepada Allah" (lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metonymy]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# telah menjadi pelacur
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Yesaya membandingkan orang-orang dengan perempuan yang tidak setia kepada suami mereka dan malah tidur bersama laki-laki lain hanya untuk uang. orang-orang tidak lagi setia kepada Allah dan malah menyembah dewa palsu. terjemahan lain: "bertindak seperti pelacur" (lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# tetapi sekarang menjadi sarang para pembunuh
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Kata "dia" merujuk pada Yerusalem dan orang-orangnya. mereka yang menulis Alkitab sering menggambarkan kota sebagai perempuan. Terjemahan lain: "tapi sekarang orang Yerusalem adalah pembunuh" (lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor]])