Kata "marah" dan "murka" mungkin arti dasarnya adalah sama untuk menekankan kekuatan kemarahannya. Terjemahan lain: "di dalam kemarahanku yang besar" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-doublet]])
TUHAN diwakili dengan wajah-Nya. Ungkapan ini menunjukkan ketidaksenangan TUHAN terhadap kota. Terjemahan lain: "Aku telah berpaling darimu" atau "Aku tidak peduli lagi kepadamu" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-synecdoche]])