Kalimat ini memiliki arti yang sama dan menekankan waktu pada masa yang akan datang. Lihat bagaimana ini diterjemahahkan dalam [Yeremia 33:15](../33/15.md) (lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-doublet]])
Kedua ungkapan ini memiliki arti yang sama. Keduanya memberikan penekanan bahwa TUHAN akan sepenuhnya menggampuni semua dosa orang Israel. (lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-parallelism]])
Ungkapan ini dapat dinyatakan dalam bentuk aktif. Terjemahan lain: "TUHAN akan mencari kesalahan umat Israel, tetapi tidak menemukan satu pun" (lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-activepassive]])
Mereka akan lolos dari kehancuran Babel. Ungkapan ini dapat dinyatakan secara gamblang. Terjemahan lain: "yang AKu ijinkan lolos dari kehancuran Babel" (lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-explicit]])