Ketiga frasa ini pada dasarnya bermakna sama. Ketiganya dimaksudkan untuk menggambarkan pengajaran yang baik seorang ayah maupun ibu ajarkan. (Lihat:[[rc://id/ta/man/translate/figs-parallelism]])
Ketiga kata ini pada dasarnya bermakna sama dan penggunaannya diulangi untuk memberi penekanan bahwa pengajaran mempermudah dan membuat hidup lebih baik. Terjemahan lain: "sama pentingnya seperti sebuah pelita ... sama pentingnya seperti cahaya dalam kegelapan ... perlu mengikuti jalan kehidupan" (Lihat:[[rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor]]dan[[rc://id/ta/man/translate/figs-parallelism]])