forked from chrisjarka/id_tn_l3
576 B
576 B
Mataku meredup karena derita
Di sini "mata" menggambarkan kemampuan seseorang untuk melihat. Matanya yang meredup karena derita adalah suatu cara untuk mengatakan bahwa ia, deritanya membuatnya menangis amat sangat sehingga sulit baginya untuk melihat. (Lihat: rc://id/ta/man/translate/figs-metonymy dan rc://id/ta/man/translate/figs-idiom)
Aku menadahkan tanganku kepadaMu
"Aku mengangkat tanganku kepadaMu." Ini merupakan sebuah tindakan yang menunjukkan bahwa ia benar-benar bergantung pada Allah. (Lihat: rc://id/ta/man/translate/translate-symaction)